10 Rekomendasi Laptop yang Bagus untuk Kerja dan Game, Dengan Harga Terjangkau

Laptop yang Bagus untuk Kerja dan Game Bisa Lancar Produktivitas Sekalian Main Game
Laptop yang Bagus untuk Kerja dan Game Bisa Lancar Produktivitas Sekalian Main Game
0 Komentar

Daya tahan baterai hingga 22 jam dan port Thunderbolt dan SDXC membuatnya cocok untuk penggunaan profesional.

Spesifikasi MacBook Pro M2 2023

– Sistem Operasi: MacOS Ventura

– Prosesor: Apple M2 Chip (CPU 8-Core, GPU 8-Core)

– RAM: 8GB

– Storage: 256 GB SSD

– Layar Monitor: Liquid Retina XDR, 16.2 Inci, 3456 x 2234 piksel

– Port Konektivitas: MagSafe 3, Thunderbolt 4, Jack Headphone 3.5mm, SDXC, HDMI

– Konektivitas Nirkabel: WiFi 6E, Bluetooth 5.3

– Webcam: FaceTime HD 1080p

– Audio: 6 Speaker High Fidelity dengan Woofer Force Cancelling

– Keyboard: Magic Keyboard with Backlight, Touch ID

– Baterai: 70 Wh Li-ion

– Dimensi: 31.26 x 22.12 x 1.55 cm, berat: 1.6 kg.

5. Acer Aspire 5 A514

Acer Aspire 5 A514 menjadi pilihan laptop yang bagus untuk kerja dan game dengan harga terjangkau. Tersedia dalam tiga ukuran layar (14 inci, 15.6 inci, dan 17.3 inci), laptop ini memiliki dimensi yang ringkas dan fitur lengkap.

Port HDMI, USB Type C, dan Thunderbolt memungkinkan koneksi ke berbagai perangkat peripheral.

Baca Juga:6 Laptop yang Bagus untuk Kerja Kantor dan Belajar Dengan Harga yang Terjangkau di 20233 Laptop Acer yang Bagus untuk Kerja, Untuk Menambah Produktivitas Kamu!

Kamera web dengan resolusi 1080p cocok untuk konferensi video, dan performa tinggi didukung oleh prosesor Intel Core generasi ke-13, RAM 8GB, dan SSD 512 GB.

Spesifikasi Acer Aspire 5 A514

– Sistem Operasi: Windows 11 Home

– Prosesor: Intel Core i5-1335U (10-Core up to 4.6 GHz)

– RAM: 8GB

– Storage: 512 GB SSD

– Layar Monitor: IPS LED, 14 Inci FHD+, 1920 x 1080 piksel

– Port Konektivitas: HDMI, USB Type C, Thunderbolt 4, Headphone Jack

– Konektivitas Nirkabel: WiFi, Bluetooth 5.2

– Webcam: FHD 1080p at 60 fps with Temporal Noise Reduction

– Audio: Stereo Speaker with Acer TrueHarmony

– Keyboard: Backlit Keyboard

– Baterai: 50 Wh Li-ion

– Dimensi: 31.8 x 22.5 x 1.78 cm, berat: 2 kg.

6. Lenovo Yoga 9i

Lenovo Yoga 9i adalah laptop 2 in 1 terbaik di tahun 2023, menawarkan fleksibilitas tinggi dengan layar yang dapat diputar hingga 180 derajat. Desain bulat dan layar OLED memberikan pengalaman visual yang luar biasa.

Memenuhi standar militer MIL-STD 810H, laptop yang bagus untuk kerja dan game ini sangat tangguh dan dapat diandalkan.

Port USB Type C Thunderbolt 4 memudahkan transfer data cepat, sementara mode Modern Standby mengoptimalkan konsumsi daya.

Spesifikasi Lenovo Yoga 9i
0 Komentar