REALITAKITA – Hai Rk lovers, apakah kamu sudah merasakan makanan Khas Subang yang lezat dan unik ini? nah jika kamu sean berlibur ke Kota Subang jangan lupa merasakan dan membeli makanan Khas Subang ini ya guys.
Baiklah, jadi ada beberapa makanan Khas Subang yang kamu perlu kamu cicipi jika kamu berlibur ke kota Subang, karena makanan khas Subang ini memiliki cita rasa yang khas banget.
Oleh karena itu, untuk melihat apa saja makanan Khas Subang tersebut mari simak ulasannya yang telah kami terapkan di bawah ini.
Baca Juga:Kumpay Waterpark Subang Wisata Kolam Terbaik Paling Hits Cocok Untuk Liburan Tahun 2024 dengan KeluargaWisata Curug Nangka Bogor Cocok Untuk Liburan Tahun Baru 2024 Segini Harga Tiketnya
Kami disini akan membahas 15 makanan khas Subang yang populer di Jawa Barat dan Nusantara.
Kabupaten Subang, sering menjadi tujuan wisata lintasan dari Jakarta ke wilayah tengah dan timur Pulau Jawa.
Ketika wisatawan melintas, mereka sering singgah untuk berwisata atau mencicipi makanan khas.
Sejumlah makanan ini telah cepat dikenal karena rasanya yang lezat dan karakteristiknya yang khas.
Berikut adalah daftar 15 makanan khas Subang yang diulas oleh Realitakita.com dari berbagai sumber.
Deretan Makanan Khas Subang
1. Oncom Dawuan
Untuk makanan Khas Subang yang pertama ada Oncom Dawuan. Oncom ini terbuat dari kacang tanah pilihan asli Subang, diolah di atas tungku api tradisional, memberikan cita rasa unik tanpa bahan kimia.
2. Bubuy Ayam
Warisan turun temurun dari rumah makan D’Bubuy Ma’Atik, menyajikan bubuy ayam dengan cita rasa yang terjaga dari masa lalu.
Baca Juga:Mari Klaim Hadiah! Kode Redeem Mobile Legends Terbaru Pada 27 Desember 2023 iniHarga Tiket Dufan Promo Akhir Tahun, Yuk Nikmati Liburan Bersama Keluarga Tercinta
Oleh karena itu, jika kamu bepergian ke Kota Subang jangan lupa mampir ke tempat makan D’Bubuy ma’Atik ini ya guys.
3. Nasi Liwet
Jika kamu bepergian ke kota Subang jangan lupa mampir ke Saung Liwet Subang.
Di Saung Liwet, Subang, kamu dapat menikmati nasi liwet dengan kelezatan khasnya.
4, Dodol Nanas
Makanan Khas Subang yang paling hits ada Dodol Nanas. Dodol ini dihasilkan dari nanas Subang yang lezat dan berbeda dari daerah lain, menawarkan rasa manis dan legit yang membuat ketagihan.