Harga
Harga Tablet satu ini di pasar Indonesia adalah Rp 2.299.000 untuk Samsung Galaxy Tab A9 WiFi Only dan Rp 2.799.000 untuk Samsung Galaxy Tab A9 4G LTE.
Produk tablet entry level dari Samsung ini tersedia dalam warna Graphite dan hanya dalam satu konfigurasi memori, yaitu 4GB / 64GB.
Samsung Galaxy Tab A9 muncul sebagai tablet yang memenuhi kebutuhan pengguna dalam era digital yang terus berkembang.
Baca Juga:Microsoft Sementara Blokir Akses Karyawan ke ChatGPT di 2023 ini, Apa Alasan di Balik Langkah Ini?Lenovo Legion Y700 2023, Tablet Murah dengan Performa Unggul Snapdragon 8 Plus Gen 1 dan Layar Berkualitas
Dengan spesifikasi yang memadai seperti chipset Helio G99 yang canggih dan ketersediaan RAM 4GB serta penyimpanan 64GB, tablet ini menawarkan performa yang cukup untuk kegiatan produktif maupun hiburan.
Meskipun demikian, kemampuan penyimpanan dapat diperluas sesuai kebutuhan pengguna.
Ditambah dengan fitur kamera yang baik, baterai tahan lama, dan harga yang terjangkau di kisaran 2 jutaan rupiah, Tablet Samsung satu ini merupakan pilihan menarik untuk mereka yang mencari tablet berkualitas dengan anggaran terbatas.
Demikianlah informasi tentang Samsung Galaxy Tab A9 semoga dapat menjadi inspirasi untuk kamu dalam memilih Tablet Thanks sudah membaca guys.
(hil/hil)